Babinsa Desa Mojodemak Laksanakan Monitoring Penyaluran BLT-DD

    Babinsa Desa Mojodemak Laksanakan Monitoring Penyaluran BLT-DD
    bantuan ini di manfaatkan atau digunakan sebagaimana mestinya dan tidak digunakan untuk hal – hal yang tidak sesuai peruntukanny

    DEMAK  – Babinsa Koramil 03/Wonoslam Kodim 0716/Demak, Serka Suharsono dampingi Pemerintah Desa binaan menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD).

    Kegiatan ini berlangsung di Kantor Desa Mojodemak Kec.Wonosalam Kab .Demak, kamis (04/05/2023).

    Penyaluran BLT-DD diserahkan secara simbolis oleh Kepala Desa setempat dihadapan masyarakat penerima bantuan. Selanjutnya penyerahan dilakukan bendahara Desa dan perangkat Desa serta diikuti oleh Babinsa dan Bhabinkamtibmas ke warga Desa Mojodemak Kec.Wonosalam Kab. Demak.

    Pada kesempatan tersebut, para Babinsa dan Bhabinkamtibmas menyampaikan agar bantuan ini di manfaatkan atau digunakan sebagaimana mestinya dan tidak digunakan untuk hal – hal yang tidak sesuai peruntukannya, tambahnya.

    Redaktur   : Makruf/Pendim 0716/Demak

    demak jateng tni kodim 0716/demak
    Muhammad Makruf

    Muhammad Makruf

    Artikel Sebelumnya

    Pastikan Berjalan Lancar, Babinsa Dampingi...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Hadiri Rapat Koordinasi Fasilitator...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Bekerja Tanpa Cemas, Bansos Tetap Aman: BPJS Ketenagakerjaan Tepis Isu yang Resahkan Pekerja Informal
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel

    Tags